Kali ini Admin ingin membagikan Kumpulan Soal IPA Kelas 6 SD lengkap Dan Kunci Jawabannya yang dapat didownload dengan mudah dengan sekali klik.
Keterangan soal :
Jumlah soal uraian : 5
1. Hewan yang memiliki cakar yang kuat biasanya merupakan pemakan ….
a. Rumput
b. Pohon
c. Daging
d. Buah
2. Tumbuhan putri malu beradaptasi dengan cara ….
a. Meruncingkan durinya jika disentuh
b. Mengatupkan daunnya jika disentuh
c. Melebarkan daunnya jika disentuh
d. Mematahkan daunnya jika disentuh
3. Kemampuan yang dimiliki oleh burung hantu adalah ….
a. Memiliki sayap yang lebar
b. Memiliki selaput pada kaki
c. Memiliki kemampuan berubah warna
d. Memiliki mata yang tajam
4. Bentuk adaptasi yang dilakukan pohon Jati dan Mahoni ketika musim kemarau adalah ….
a. Menggugurkan daunnya
b. Menggugurkan batangnya
c. Menggugurkan daunnya
d. Menguningkan daunnya
5. Kambing, kerbau dan sapi termasuk herbivora maka hewan tersebut mempunyai ….
a. Gigi taring yang tajam
b. Gigi geraham yang lebar dan rata
c. Gigi seri yang tipis seperti pisau
d. Gigi kecil seperti hiu
Keterangan soal :
Jumlah soal uraian : 5
b. Daun
c. Bunga
d. Akar
b. Kelopak bunga
c. Mahkota bunga
d. Putik
b. Tunas daun
c. Okulasi
d. Umbi lapis
3. Soal IPA Kelas 6 SD BAB Keseimbangan Lingkungan Dan Ekosistem Dan Kunci Jawaban
Keterangan soal :
Jumlah soal uraian : 5
c. Jumlah gajah bertambah
d. Jumlah elang berkurang
c. Mematikan ular
d. Menyuburkan tanah
c. Melakukan tebang pilih
d. Melakukan tebang liar
b. Reboisasi
c. Erosi
d. Abrasi
c. Mendanai perburuan hewan
d. Bekerja sama dengan pemburu
4. Soal IPA Kelas 6 SD BAB Pelestarian Hewan Dan Tumbuhan Dan Kunci Jawaban
Keterangan soal :
Jumlah soal uraian : 5
1. Rusaknya ekosistem hutan dapat mengakibatkan ….
a. Pepohonan mudah didapatkan
b. Berkurangnya spesies hewan
c. Bertambahnya spesies hewan
d. Munculnya hewan baru
2. Berkurangnya habitat hewan dan tumbuhan di pegunungan bisa disebabkan karena ….
a. Pembangunan vila di pegunungan
b. Pendirian bumi perkemahan
c. Pendirian cagar alam
d. Pembuatan cagar alam
3. Anggrek hitam merupakan spesies langka. Spesies anggrek hitam banyak ditemukan di daerah ….
a. Jawa dan Madura
b. Bali dan Nusa Tenggara
c. Kalimantan dan Sulawesi
d. Sumatra dan Bangka
4. Keberadaan hewan dan tumbuhan sangat diperlukan manusia karena ….
a. Sebagai sumber bahan bangunan
b. Sebagai sumber bahan tambang
c. Sebagai sumber utama kebahagiaan
d. Sebagai sumber bahan makanan
5. Tindakan yang dilakukan dengan cara menanami kembali hutan yang telah gundul dinamakan ….
a. Tebang pilih
b. Cagar alam
c. Reboisasi
d. Sengkedan
5. Soal IPA Kelas 6 SD BAB 5 Hantaran dan Perpindahan Panas Benda Dan Kunci Jawaban
Jumlah soal uraian : 5
1. Logam akan semakin mudah menghantarkan panas jika ….
a. Semakin tebal dan panjang
b. Semakin kecil dan berat
c. Semakin tipis dan luas
d. Semakin berkarat dan lapuk
56337
2. Contoh benda yang memanfaatkan konduktor dan isolator secara bersama adalah …
a. Ember
b. Termos
c. Pisau
d. Setrika
3. Alumunium sering dimanfaatkan untuk membuat panci karena ….
a. Merupakan benda yang lunak
b. Merupakan benda yang berat
c. Merupakan konduktor yang baik
d. Merupakan isolator yang baik
4. Bahan dari plastik banyak dimanfaatkan sebagai wadah berbagai makanan dan minuman karena ….
a. Sifatnya yang ringan dan tahan panas
b. Sifatnya yang ringan dan tahan api
c. Sifatnya yang ringan dan kedap air
d. Seifatnya yang berat dan tahan api6
5. Bagian dari setrika yang merupakan isolator adalah ….
a. Bagian alas besi
b. Bagian kabel tembaga
c. Bagian karet gagang
d. Bagian mur alumunium
6. Soal IPA Kelas 6 SD BAB Perubahan Benda Dan Kunci Jawaban
Keterangan soal :
Jumlah soal uraian : 5
1. Berikut ini contoh pelapukan adalah ….
a. Besi terkena air hujan
b. Makanan terkena bakteri
c. Kayu dimakan rayap
d. Air yang dipanaskan
2. Untuk mencegah perkaratan pada besi dapat dilakukan ….
a. Pembakaran
b. Pengecatan
c. Pendinginan
d. Penjemuran
3. Kayu yang dipernis dapat mencegahnya dari proses ….
a. Perkaratan
b. Pembusukan
c. Pelapukan
d. Pengerasan
4. Perkaratan terjadi karena logam besi berikatan dengan ….
a. Air dan batu
b. Air dan udara
c. Air dan es
d. Udara dan api
5. Cara yang tidak bisa membuat makanan tidak cepat busuk adalah ….
a. Dijemur di pagi hari
b. Dimasukan ke dalam kulkas
c. Dibungkus dengan rapat
d. Diberikan bahan pengawet
Keterangan soal :
Jumlah soal uraian : 5
1. Semakin besar berat yang dimiliki sebuah benda maka tarikan yang dibutuhkan akan semakin ….
a. Kecil
b. Besar
c. Biasa
d. Tetap
2. Perubahan energi listrik menjadi gerak terjadi pada ….
a. Lampu neon
b. Setrika
c. Radio
d. Mesin cuci
3. Lampu neon adalah contoh perubahan energi listrik menjadi energi ….
a. Cahaya
b. Pegas
c. Gerak
d. Bunyi
4. Aliran kawat yang bersifat elastis dinamakan ….
a. Gerak
b. Bunyi
c. Pegas
d. Kalor
5. Berikut adalah pernyataan yang benar tentang ketapel adalah ….
a. Semakin kuat tarikan maka dorongan bola bidik semakin cepat
b. Semakin lambat tarikan maka dorongan bola bidik semakin cepat
c. Semakin lambat tarikan maka dorongan bola bidik tetap
d. Semakin cepat tarikan maka dorongan bola bidik semakin lambat
8. Soal IPA Kelas 6 SD BAB Sistem Tata Surya Dan Kunci Jawaban
Keterangan soal :
Jumlah soal uraian : 5
1. Planet yang memiliki jarak paling jauh dari matahari adalah ….
a. Mars
b. Jupiter
c. Saturnus
d. Neptunus
2. Merkurius membutuhkan waktu mengeliling matahari sebanyak ….
a. 100 hari
b. 365 hari
c. 88 hari
d. 99 hari
3. Atsmosfer merkurius terdiri dari gas natrium dan kalium sehingga ….
a. Banyak hewan hidup di atasnya
b. Tidak ada makhluk hidup di atasnya
c. Sedikit tumbuhan yang hidup
d. Ada banyak jenis hewan luar angkasa
4. Satu-satunya planet di tata surya yang dapat dihuni manusia adalah ….
a. Merkurius
b. Venus
c. Bumi
d. Mars
5. Ganymede, Lo, Europe dan calisto adalah satelit yang dimiliki ….
a. Jupiter
b. Saturnus
c. Mars
d. Saturnus
Keterangan soal :
Jumlah soal uraian : 5